Senin, 26 Desember 2011

catatan materi yang disampaikan oleh bu Nunuk (blogger senior)

Semangat pagi sobat blogger, masih tentang TOT blogger for Education, kali ini pagi-pagi udah mulai materi lagi. masih seger kawan habis olahraga dilanjutkan dengan sarapan pagi. nah kali ini materinya adalah "Pemanfaatan Sosil Media" yang disampaikan oleh Bu Nunuk (seorang blogger senior), kata beliau
sosial media itu sebenarnya sebuah keniscayaan bagi pengguna internet, dengan media sosial tersebut seseorang bisa mengaktualisasikan dirinya di dunia maya. Tidak hanya Facebook dan Twitter saja kawan Jerjassol yang tergolong media sosial ada juga foursquare.com dan masih banyak lagi yang lainnya.
 salah satau yang mem
buat trafic blog kita adalah
sering update, sering nulis, banyaknya follower, dan share ke jerjassos. tapi yang utama adalah konten yang menarik yang utama di nilai.
selain buat narsis di dunia maya, blog juga bisa menghasilkan uang, tutur bu nunung yang mempunyai dua akun blog.
banyak orang yang bisa berpenghasilan dari hanya ngeblog.salah satunya adalah bu Nunuk selain jadi dosen.
nah kawan cuma tetep jadi catatan yang tidak bisa kita lupakan. kita harus memahami kalau Jejaring Sosial itu bagaikan pisau bermata dua..waspadalah-waspadalah.

0 komentar:

Posting Komentar

silahkan memberikan komentar, kalau dirasa cukup membantu anda postingan saya ini